Langsung ke konten utama

PBKK Ceria 2

Make Your Own Simple Music/Video Player

Halo kisanak, semoga kalian masih survive hingga saat ini. Sebagai programmer, penggunaan framework dalam membuat sebuah program akan sangat membantu dalam proses pengembangannya. Kali ini aku mencoba membuat sebuah musik/video player yang sangat sederhana dengan menggunakan .NET FRAMEWORK. Jujurly, ini mudah banget bahkan bisa menjadi awal yang bagus untuk kalian yang mau mendalami penggunaan Framework untuk pengembangan aplikasi desktop. Seperti ini tampilan untuk Musik/Video Player yang sudah aku coba

Fitur yang terdapat dalam aplikasi, antara lain:
  1. Memutar musik dan menampilkan audiowave sesuai dengan musik yang diputar
  2. Menampilkan Video
  3. Mengupload multiple file
  4. Membuat playlist dan memutar musik/video sesuai dengan nama file yang dipilih pada kolom playlist

Dan berikut ini Source Code Utama yang dapat kalian gunakan :

using System;
using System.Collections.Generic;
using System.ComponentModel;
using System.Data;
using System.Drawing;
using System.Linq;
using System.Text;
using System.Threading.Tasks;
using System.IO;
using System.Windows.Forms;
namespace Music_Player
{
public partial class Form1 : Form
{
List<string> path = new List<string>();
public Form1()
{
InitializeComponent();
}
private void Form1_Load(object sender, EventArgs e)
{
}
private void Panel2_Paint(object sender, PaintEventArgs e)
{
}
private void ListBox1_SelectedIndexChanged(object sender, EventArgs e)
{
try
{
axWindowsMediaPlayer1.URL = path[listBox1.SelectedIndex];
}
catch(Exception)
{
MessageBox.Show("List musik masih kosong, silakan open file musik terlebih dahulu");
}
}
private void AxWindowsMediaPlayer1_Enter(object sender, EventArgs e)
{
}
private void OpenToolStripMenuItem_Click_1(object sender, EventArgs e)
{
openFileDialog1.FileName = "";
openFileDialog1.Filter = "All Files|*.*";
openFileDialog1.Multiselect = true;
if (openFileDialog1.ShowDialog() == DialogResult.OK)
{
for (int i = 0; i < openFileDialog1.FileNames.Length; i++)
{
path.Add(openFileDialog1.FileNames[i]);
listBox1.Items.Add(Path.GetFileNameWithoutExtension(openFileDialog1.FileNames[i]));
}
axWindowsMediaPlayer1.URL = openFileDialog1.FileNames[0];
}
}
}
}
view raw MusicPlayer.cs hosted with ❤ by GitHub

Source Code diatas tidak bisa langsung digunakan dengan bermodal Copy-Paste aja. kalian bisa mengikuti Tutorial dibawah ini 👇



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Belajar Java Ceria 5

Game The world-of-zuul      Halo kisnak, kali ini aku akan membuat sebuah project kecil yang dibuat berdasarkan buku Object First With Java. Game ini sebenarnya bertipe adventure, tapi ya biasa aja dan membosankan. Akan tetapi, ini bisa menjadi implementasi untuk Designing Classes. Terdapat 5 kelas pada project ini, yaitu: ■ CommandWords - Kelas CommandWords mendefinisikan semua Command yang valid dalam permainan (go, help, quit). Ini dilakukan dengan menyimpan array objek String yang mewakili kata-kata perintah. ■ Parser  - Parser membaca baris input dari terminal dan mencoba menafsirkannya sebagai Command. Ini membuat objek dari Class Command yang mewakili perintah itu masuk. ■ Command  - Sebuah objek perintah mewakili perintah yang dimasukkan oleh pengguna. Ini memiliki metode yang memudahkan kita untuk memeriksa apakah ini adalah perintah yang valid dan untuk mendapatkan kata pertama dan kedua dari perintah tersebut sebagai string terpisah. ■ Room - Objek ...

Belajar Java Ceria 4

Technical Support System Sederhana     Sebuah Technical Support System yang sesungguhnya pasti memakai bot didalamnya, dan itu perlu ilmu yang lebih tinggi karena merupakan salah satu contoh aplikasi kognitif dan penerapan AI. Tapi kali ini aku akan buat yang versi sederhana saja berdasarkan buku Objects First With Java bab 5 bagian 5.2. Jadi dibuku sudah dibuat program dasarnya,  yang betul-betul simpel banget dan biasa aja. Nah disini aku sedikit modifikasi agar sistem ini terlihat lebih "hidup". Jadi berikut ini Class dari programnya, dan sudah kubuat dokumentasi singkat didalamnya InputReader Responder supportSystem mainSupportSystem Ini akan jadi main program yang akan menjalankan seluruh Class di atas Dan berikut ini salah satu output yang dapat diberikan Kalian bisa kok menggunakan kode diatas dan membuat variasi yang lebih menarik dari ini. Mantap, Rispek!!✌

Belajar Java Ceria 3

 Grouping Object      Kali ini aku akan mencoba implementasi sederhana tentang grouping object dengan Collection serta membuat Sistem lelang sangat sederhana  Java Collection Java Collection secara sederhana merupakan sebuah objek. Collectionadalah framework yang menyediakan tempat untuk menyimpan dan memanipulasi sekumpulan objek. framework ini dapat melakukan pencarian, pengurutan, memasukan data dan menghapus. Collection menyediakan berbagai interface seperti Set, List, Queue, Dequeue dan untuk class-nya antara lain, ArrayList, Vector, Linked List, dll.  ArrayList Contoh ArrayList ini memakai iterasi while Contoh ArrayList dengan For-Each Loop ini memakai iterasi for Contoh ArrayList dan Class Data Disini perlu dibuat dulu Class Mahasiswa, bisa seperti ini Dan Seperti ini Class dari ArrayListnya Contoh Memakai addAll di ArrayList Contoh Memakai RemoveAll di ArrayList Contoh Memakai RetainAll di ArrayList Demikian berbagai contoh pengunaan Arraylist. Lal...